Seorang filsu asal Romawi pernah mengatakan bahwa "sebuah rumah tanpa buku, bagaikan tubuh tanpa jiwa ". Dengan kata lain, makna dari kalimat tersebut adalah pentingnya membaca berbagai bacaan, terutama buku di setiap harinya, terutama di dalam rumah.
Bagi Anda yang gemar membaca buku namun bingung cara menentukan dekorasi yang tepat dalam membeli atau membangun rak buku, jangan khawatir. Berikut adalah beberapa tips mudah untuk mendekorasi rak buku di dalam ruangan ;
Bagi Anda yang gemar membaca buku namun bingung cara menentukan dekorasi yang tepat dalam membeli atau membangun rak buku, jangan khawatir. Berikut adalah beberapa tips mudah untuk mendekorasi rak buku di dalam ruangan ;
- Berikan Visual Bunga – Baik rak dengan posisi vertikal atau pun horizontal, cobalah Anda letakkan beberapa tambahan visual seperti bunga yang memiliki tone serupa dengan warna keseluruhan ruangan Anda;
- Padukan dengan Objek Lainnya – Selain berfungsi sebagai tempat menyimpan buku, pastikan Anda meletakkan berbagai dekorasinya dengan menyimpan hiasan ruangan yang serupa atau satu tema dengan ruangan koleksi buku Anda;
- Beri Perpaduan Cahaya Menarik – Untuk tampilan rak buku lebih menarik, Anda dapat menambahkan beberapa pencahayaan menarik seperti lampu pijar atau pun neon yang diletakkan di belakang rak buku; dan,
- Padukan Dengan Karya Seni – Jangan ragu dan takut untuk meletakkan berbagai karya seni pada bagian ruangan koleksi buku Anda, dengan memadukan lukisan, figura, patung, dan sebagainya namun tetap pada satu tone yang serupa dengan ruangan Anda sahabat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar